Bagaimana sejauh ini puasanya teman-teman? Tetap sehat kan? Saya sering nih ikutan buka puasa dimana-mana, meski saya tidak menjalankan puasa. Biasnya karena undangan atau buka puasa dengan komunitas yang saya ikuti. Saya datang dan menunggu bedug bersama teman-teman. Ikut merasakan menahan nafsu ketika makanan lezat mengundang air liur didepan mata. Saya menunggu azan magrib sebelum saya menyeruput teh hijau panas kesukaan kami.
June 15, 2017
June 14, 2017
Bedak Thanaka, Kosmetik berusia Lebih Dari 2000 Tahun dari Myanmar
June 6, 2017
Menilik Kehidupan Disekitar Inle Lake, Myanmar
![]() |
Sunset di Inle Lake |